Nasehat Ibu

Selama berabad-abad, para ibu selalu memberi nasihat yang baik dan pepatah yang patut dicatat pada anak mereka.
Berikut ini hanya beberapa contoh kecil:
Ibu Monalisa, "Aku dan ayahmu sudah mengeluarkan uang banyak untuk membeli kawat gigimu,Mona ... apa hanya itu senyum paling lebar yang bisa kau berikan pada kami?"
Ibu Colombus "Aku tidak peduli kau menemukan apa, Christoper ...setidaknya
Ibu Albert Einstein "Tapi, Albert ... ini
Ibu Nabi Yunus "Ceritamu bagus Yunus, tapi sekarang bilang sejujurnya, kemana saja kau selama tiga hari ini?!"
Ibu Michael Angelo "Mike, apa kau tidak bisa melukis di tembok saja seperti anak-anak lain? Kau tidak bisa membayangkan ya, susahnya membersihkan lukisanmu dilangit-langit?!"
Ibu Abraham Lincoln "Lagi-lagi memakai topi sastra itu, Abe? Apa tidak bisa memakai topi baseball seperti anak-anak lainnya?"
Ibu Batman "Mobilmu bagus, Bruce. Tapi apa kau sadar seberapa mahal asuransinya?"
Ibu George Washington "George, lain kali kalau aku melihatmu melemparkan uang lagi ke seberang
Ibu Superman "
Ibu Thomas Edison "Tentu saja aku bangga kau menemukan bola lampu listrik ... Thomas sekarang matikan lampu itu dan pergi tidur !".
Dan akhirnya...... Ibunda Gus Dur "Udah aku bilang, dia itu aslinya ya... Ariyanti.. masih ngeyel aja kamu bilang dia aslinya 'Sophia Latjuba!"
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda